Jalin Kemitraan, Kapolsek Cibarusah Silaturahmi Dengan Tokoh Agama
Kabupaten Bekasi,mascipol.id – Dalam rangka menjalin kedekatan Polri dan Masyarakat perlunya komunikasi dan silaturahmi diantara keduanya.Seperti yang dilakukan Kapolsek Cibarusah, Polres Metro Bekasi Polda Metro Jaya, Iptu Arie Andhika Silamukti, S.T.K, S.I.K, M.SI, melakukan kunjungan ke Tokoh Agama, KH. Jamaludin, pemimpin Pondok Pesantren Al-Baqiyyatushalihat di Kp. Cibogo, Desa Sindangmulya, KecamatanContinue Reading