Kabupaten Bekasi,mascipol.id – Tidak butuh waktu lama Kejaksaan Negeri (Kejari) Kabupaten Bekasi tangkap mafia program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL). Dalam sebulan, Kejari sudah menetapkan dua orang kepala desa menjadi tersangka. Pada Kamis (8/09/22) malam beredar foto di WAG diduga Kepala Desa Cibuntu, Abdul Rohim keluar dari gedung Kejari denganContinue Reading