Pemdes Sindangmulya Adakan Turnamen Bulu Tangkis dan Tenis Meja
Bekasi,mascipol.id – Dalam rangka menyambut HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke 78, Pemdes Sindangmulya mengadakan kejuaraan Bulu Tangkis dan Tenis Meja Sindangmulya Cup Tahun 2023, pertandingan berlangsung di GOR Bulu Tangkis Tiara dan aula kantor Pemdes Sindangmulya, Sabtu malam (29/07/2023). Turnamen bulu tangkis dan tenis meja yang diinisiasi oleh Pemdes SindangmulyaContinue Reading