Kapolres Metro Bekasi Ngopi Kamtibmas Bareng Warga

Bekasi, mascipol.id – Kapolres Metro Bekasi Kombes Pol Twedi Aditya Bennyahdi, S.Sos,S.I.K.,M.H, didampingi Pejabat Utama Polres Metro Bekasi melaksanakan agenda Ngopi Kamtibmas bersama Warga Desa Sertajaya, Kecamatan Cikarang Timur, Kabupaten Bekasi, pada Kamis malam (25/07/2024).

Dihadiri oleh berbagai elemen masyarakat yang turut hadir di acara tersebut, di hadiri juga diantaranya Sekcam, TNI, dan Tokoh Masyarakat Desa Sertajaya.

Selama acara, komunikasi berjalan aktif dua arah dengan saling mengungkapkan aspirasi terkait keluhan dan saran.

Di perjelas oleh Kombes Pol Twedi Aditya Bennyahdi inisiasi dan solusi pada kegiatan di maksudkan di harapkan bertujuan positif dan dari diadakannya acara Ngopi Bareng Kamtibmas, yakni agar masyarakat dapat berbincang santai, berdiskusi, serta memberikan saran dan kritik yang nantinya sekaligus akan dijadikan bahan sebagai media untuk memberikan himbauan,” tutupnya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *