Koramil 12/Serang Baru Kodim 0509/Kab.Bekasi Buka Gerai Vaksin Booster
Bekasi – Kodim 0509/Kab.Bekasi kembali menggelar serbuan vaksinasi Covid 19, khususnya vaksin booster di wilayah binaan Koramil 12/Serang Baru. Dalam kegiatannya, serbuan vaksinasi didukung jajaran Babinsa Koramil 12/Serang Baru yang dilaksanakan di aula Desa Sukasari Kecamatan Serang Baru Kabupaten Bekasi. Minggu (24/04/2022). Danramil Kapten Inf. Sayute Pardodo yang turut mendampingiContinue Reading