Personil Polres Metro Bekasi Briptu Yufriandy Tangkap Pemuda Pembawa Ganja Saat Cari Makanan Buat Sahur
Kabupaten Bekasi,mascipol.id – Senyap dalam melakukan tindakan terukur, seorang Personil Polres Metro Bekasi Briptu Yufriandy berhasil menangkap 3 pemuda yang membawa Ganja. Jum’at (7/4/2023) dini hari. “Habis cari makanan buat sahur mau pulang ke kantor, ada tiga orang boncengan dilihat sih gerak-geriknya mencurigakan langsung saya ikutin dari jauh,” kataContinue Reading