Kabupaten Bekasi,mascipol.id – Pemerintah Kabupaten Bekasi melalui BPBD bersama dengan stakeholder, menggelar simulasi kesiapsiagaan bencana dalam rangka mematangkan penyelenggaraan Hari Kesiapsiagaan Bencana Nasional (HKBN) tingkat Kabupaten Bekasi tahun 2023. Kegiatan ini juga sekaligus persiapan pemecahan rekor muri secara hybrid dengan berpusat di Situ Binong, Hegarmukti, Kabupaten Bekasi pada Jum’atContinue Reading

  Kabupaten Bekasi,mascipol.id – Pemerintah Kabupaten Bekasi berupaya merespon aspirasi masyarakat terkait perbaikan infrastruktur jalan, terutama konektivitas jalan antar desa, antar kecamatan dan jalan kabupaten, untuk segera dituntaskan sesuai harapan masyarakat. Hal itu disampaikan Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Bekasi Dedi Supriyadi, saat meninjau beberapa titik jalan yang akan segera diperbaikiContinue Reading

  Kabupaten Bekasi,mascipol.id – Dinas Ketahanan Pangan Kabupaten Bekasi menggelar Pasar Pangan Murah yang dilakukan serentak se–Kabupaten Bekasi dengan menyasar daerah-daerah yang masuk kedalam kategori rawan pangan. Pj Bupati Bekasi, Dani Ramdan mengatakan, dalam rangka menjaga ketahanan pangan di masyarakat, pemerintah perlu menggelar Pasar Pangan Murah untuk mensubsidi bahan-bahan kebutuhanContinue Reading

  Kabupaten Bekasi,mascipol.id – Jelang Idul Fitri atau dua pekan mendekati hari raya, Dinas Perdagangan Kabupaten Bekasi berencana menggelar operasi pasar murah paket sembako dengan sasaran rumah tangga miskin (RTM) di Kecamatan Pebayuran dan Kecamatan Cibitung serta keluarga terdampak banjir di Kecamatan Cikarang Utara. “Operasi pasar murah ini kita tujukanContinue Reading

  Kabupaten Bekasi,mascipol.id – Pada hari ketiga sejak dicanangkan secara serentak Sub Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio, Kabupaten Bekasi sudah mencatatkan 153.812 atau 41,3 Persen anak yang menjadi target sasaran telah diimunisasi. “Target sasaran kita se- Kabupaten Bekasi adalah sebesar 372.766 dan berkat upaya-upaya yang kita lakukan saat ini sudahContinue Reading

  Kabupaten Bekasi,mascipol.id – Pemerintah Kabupaten Bekasi memberikan penghargaan kepada 10 desa dengan capaian Universal Health Coverage (UHC) atau Cakupan Kesehatan Semesta tertinggi di Kabupaten Bekasi. Penghargaan diberikan di ajang UHC Awards yang digelar Dinas Kesehatan Kabupaten Bekasi bekerjasama dengan BPJS Kesehatan, di RSUD Kabupaten Bekasi, Cibitung, pada Selasa (04/04/23).Continue Reading

  Kabupaten Bekasi,mascipol.id – Banyak para pengendara kendaraan bermotor mengeluhkan minimnya lampu penerangan di sepanjang jalan Juheni Pasir Kupang, desa Nagacipta sepanjang 1,5 km sampai ke desa Nagasari, Kecamatan Serang Baru, Kabupaten Bekasi. Informasi dan penelusuran yang berhasil dihimpun mascipol.id dilapangan, terlihat jalan desa sepanjang desa Nagacipta minim lampu penerangan jalanContinue Reading

  Bandung,mascipol.id – Kabupaten Bekasi kembali mendulang sukses sebagai juara pertama secara berturut-turut, dalam berbagai lomba yang diselenggarakan Provinsi Jawa Barat. Penghargaan Juara 1 ditorehkan dalam 5 penghargaan, dan 2 penghargaan sebagai yang terbaik kategori Kabupaten/Kota se-Jawa Barat. Penghargaan yang diterima oleh Kabupaten Bekasi, yakni Juara 1 Kategori Kabupaten/Kota se-JawaContinue Reading