Bekasi – Tim penilaian Lomba Desa Tingkat Kecamatan Serang Baru melakukan penilaian di Desa Sukasari Kecamatan Serang Baru, Jumat (13/05/2022). Pukul 09.00 WIB sampai dengan selesai. Dalam lomba desa dilakukan verifikasi administrasi untuk mengevaluasi capaian pembangunan serta tata kelola pemerintahan juga dilakukan verifikasi lapangan guna mencocokan antara administrasi dan kondisiContinue Reading