Sejak dilantik menjadi orang nomor satu di Polri, Jenderal Listyo Sigit Prabowo membuat sejumlah gebrakan. Berbagai program dan pembenahan internal Polri dilakukan. Gaya lama pelayanan Polri kini tengah diubah Sigit.   Jargonnya Presisi alias Prediktif, Responsibilitas, Transparansi, Berkeadilan dibawa Jenderal Sigit sejak dilantik 27 Januari 2021 lalu.   Salah satuContinue Reading

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo membuka Rakernis Badan Pemeliharaan Keamanan Tahun 2021 dalam mempersiapkan Operasi Ketupat agar pelaksanaan mudik lebaran atau Idul Fitri lancar dan terkendali di masa pandemik. Operasi Ketupat ini spesial karena pemerintah tidak melarang mudik Lebaran 2021 seperti disampaikan Menhub Budi Karya. Baharkam Polri merupakan fungsi kepolisianContinue Reading

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo membuka rapat kerja teknis (rakernis) fungsi lalu lintas tahun 2021 di Pusdiklantas Serpong, Tangerang Selatan pada Rabu, 10 Maret 2021. Dalam arahannya, Sigit meminta pelayanan publik bidang lalu lintas ditingkatkan dengan memanfaatkan digital. Tujuannya, untuk memudahkan masyarakat dan menghindari hal yang berisiko bagi jajaran melakukanContinue Reading

Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo membuka rapat kerja teknis (Rakernis) fungsi lalu lintas tahun 2021 di Serpong, Tangerang Selatan, Rabu (10/3/2021). Dalam arahan Jenderal Listyo Sigit mengapresiasi jajaran lantas atas kerja keras serta pengabdian dalam menjaga keamanan, keselamatan, ketertiban dan kelancaran lalu lintas (kamseltibcarlantas) di tengah wabah pandemi Covid-19.Continue Reading

KAPOLRI Jenderal Polri Listyo Sigit Prabowo membahas soal pemantapan transformasi Polri Presisi atau Prediktif, Responsibilitas dan Transparansi Berkeadilan saat menyambangi Kantor Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) di Gedung Kompolnas, Jakarta Selatan, Selasa (9/3/21). Kapolri mengungkapkan, dalam pertemuan dengan Kompolnas pihaknya menyampaikan soal program-program yang saat ini sedang berjalan dan dilakukan diContinue Reading

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menyampaikan bahwa pertemuanya dengan Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno membahas bagaimana menguatkan kembali lima destinasi super prioritas yang ada di Indonesia usai terdampak pandemi Covid-19 ini. Saat ini terdapat 34 juta masyarakat yang bergantung kepada sektor pariwisata. “Tadi kita berdiskusi untuk mensinergikan terkaitContinue Reading

Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo mengeluarkan Surat Edaran Kapolri Nomor: SE/2/11/2021 tentang Kesadaran Budaya Beretika untuk Mewujudkan Ruang Digital Indonesia yang Bersih, Sehat, dan Produktif.   Kapolri Sigit menekankan penyidik kepolisian untuk mengedepankan upaya mediasi. Terhadap kasus yang berkaitan dengan pelanggaran Undang Undang ITE.   Sigit menginstruksikan jajarannya untukContinue Reading

– Pangdam XIII/Merdeka Mayjen TNI Santos G. Matondang, M.M., M.Tr (Han) menerima kunjungan kerja (Kunker) Panglima TNI Marsekal TNI Dr. (H.C) Hadi Tjahjanto, S.I.P dan Kapolri Jenderal Pol Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si di Provinsi Sulawesi Tengah.   Kapendam XIII/Merdeka Kolonel Kav M. Jaelani dalam keterangan tertulisnya, Senin (22/2/2021) mengatakanContinue Reading