Kuningan, mascipol.id – Dalam rangka operasi perlawanan wilayah darat, Korem 063/SGJ Kodam III/Slw menggelar Latihan Taktis Intel, Teritorial, Tempur dan dukungan terintegrasi komponen bangsa di wilayah. Hal tersebut disampaikan Kapendam III/Slw Kolonel Inf Arie Tri Hedhianto dalam keterangan tertulisnya, Minggu (4/9/2022). Lanjut dikatakannya, kegiatan latihan taktis intel, teritorial, tempurContinue Reading